
Wisata Banyuwangi 2 hari trip
DAFTAR ISI
Tujuan liburan/ destinasi travel wisata yang akan di kunjungi; wisata hutan Djawatan, wisata air terjun Jagir (mini Niagara), wisata Snorkeling pantai Bangsringi, wisata Geopark Kawah Ijen dan Wisata Kota Banyuwangi
DETAIL TRIP ITINERARY NYA
Hari 1: Djawatan, air terjun Jagir - Bangsring
08.00: Penjemputan di area Banyuwang
08.30: Trip wisata hutan Djawatan
09.30 – 11.00: Tiba di wisata Djawatan, melakukan kegiatan perjalanan liburan di wisata hutan Djawatan, seperti ; Explore wisata Jawatan Benculuk, berphoto dan santai/ relaksasi
11.00 – 14.00: Dilanjutkan Banyuwangi tour ke wisata air terjun Jagir (air terjun mini Niagara). Relaksasi disuasana alami, rendang dan sejuk - free and easy program (photo session) dan setelah itu menuju kota Banyuwangi untuk mengantar Anda ke lokal resto dan menikmati makan siang
14.00 – 17.00: Trip wisata ke Pantai Bangsring untuk menikmati Banyuwangi tour, seperti; aktivitas snorkeling tour Pantai Bangsring, menikmati pemandangan bawah laut Pantai Bangsring, melihat pemandangan Bansring Underwater (BUNDER), sekaligus menikmati SUNSET di pantai Bangsing dan kemudian bilas - bilas sebelum kembali ke area kota Banyuwangi untuk check-in hotel/ peneginapan - setelah itu istirahat/ bermalam
*** Jikalau Anda berkenan/ berminat dan kondisi/ cuaca memungkinkan, Anda akan mempunyai kesempatan melakukan bonus trip (Banyuwangi city tour) untuk Wisata Kuliner Khas Banyuwangi dan menikmati makanan khas Banyuwangi sebagai makan malam Anda (biaya makan malam adalah personal expenses/ biaya sediri) dan setelah itu diantar ke akomodasi/ hotel Anda
Hari 2: Api Biru Kawah Ijen - Banyuwangi tour
00.30 – 02.00: Meeting service di lobby hotel (penjemputan), perjalanan menuju Paltuding (Post awal sebelum pendakian ke puncak gunung ijen, briefing dan berdo'a sebelum pendakian
02.00 – 06.00: Pendakian ke puncak gunung ijen, mencari lokasi lebih dekat untuk melihat api biru, foto session dengan latar belakang api biru, menikmati matahari terbit dan keindahan danau hijau belerang dengan pekerja tambang belerang yang lalu lalang melakukan kegiatan penambangan belerang setiap harinya
06.00 – 12.00: Menuruni lereng gunung Ijen untuk kembali ke post paltuding, foto session, toilet break dan istirahat sejenak. Setelah itu, jika masih cukup waktu dengan cuaca yang bagus, kita akan berhenti sejenak di air terjun Jagir Mini Niagara sebagai bonus trip dan kemudian perjalanan dilanjutkan ke hotel/ akomodasi untuk sarapan serta mandi. Setelah itu check-out dari hotel untuk menuju pusat oleh oleh khas kota Banyuwangi / Osing Deles. Kemudian shoping program untuk belanja oleh-oleh khas Banyuwangi
12.00 – 13.00: Menuju bandara Blimbingsari (Banyuwangi International Airport) atau tempat lainya di sekitar area Banyuwangi dan trip di Banyuwangi dgn team kami - SELESAI
Harga Tour Banyuwangi 2 Hari
⇔ Pantai Bangsring + kuliner Banyuwangi
⇔ Kawah Ijen tour + wisata kota Banyuwangi
Total Klien
1 Orang 2 Orang 3 Orang 4 Orang 5 - 6 Orang 7 - 8 Orang 9 - 10 Orang |
Biaya Tour
⇔ 1.245.000 ⇔ 695.000 ⇔ 580.000 ⇔ 545.000 ⇔ 505.000 ⇔ 460.000 ⇔ 415.000 |
Harga Tour Wisata SDH termasuk:
~ Mobil pribadi dgn AC dan BBM
~ Parkir + air mineral selama trip Anda
~ Supir/ driver selama trip wisata Anda
~ Peralatan utk snorkeling tour Bangsring
~ Perahu pantai Bangsring - Rumah Apung
~ Masker Ijen tour sesuai dgn Protok - Kes
~ Tour Guide (tergantung reservasi Anda)
Harga Tour Wisata TDK termasuk:
~ Asuransi perjalanan/ wisata Anda
~ Biaya konsumsi selama paket trip
~ Tiket obyek wisata (bisa dibeli online)
~ 1 malam akomodasi/ hotel Banyuwangi
→ Hotel Banyuwangi, bisa pesan disini
~ Biaya untuk keperluan pribadi lainnya
Info tambahan untuk Anda:
* Biaya tour diatas adalah per orang
* Biaya tour berlaku hanya untuk WNI
* Foreigner can join with extra cost for ticket
* Biaya tour diatas tidak berlaku utk hari raya
* Harap bawa: sepatu trekking, topi, sun block
* Juga tersedia travel antar kota, baca disini
* Tour Banyuwangi 2 hari yang lain, klik disini
* Utk Protokol kesehatan (Covid - 19), baca disini